Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Cara Merawat Pohon Alpukat

Cara Merawat Pohon Alpukat Pertama pemilihan bibit pohon alpukat yang terbukti sehat dan berasal dari spesies unggulan, sama halnya dengan jenis pohon buah-buahan yang lain, perawatan dasar yang dibutuhkan agar pertumbuhan pohon optimal dan menghasilkan panen buah yang melimpah terdiri atas hal-hal berikut ini, 1. Penyiraman Penyiraman yang teratur tentu dapat membantu pohon alpukat lebih muda menyerap unsur hara yang terdapat di Tanah untuk kebutuhan pertumbuhan pohon. Penyiraman pohon Alpukat minimal 1 kali sehari pada pagi atau sore hari, intensitas penyiraman dapat dilakukan jika terjadi musim kemarau berkepanjangan dan sebaliknya jika musim penghujan telah tiba maka Anda tidak perlu melakukan penyiraman. Sesuaikan dengan kondisi di lingkungan kebon Alpukat anda. 2. Penyiangan Tanaman pengganggu yang hidup di sekitar pohon alupukat dapat membawa bibit penyakit serta merebut unsur hara dan nutrisi dari Tanah yang seharusnya diserap sepenuhnya oleh pohon alpukat. Karena i...

Alpukat 2

Buah Alpukat merupakan buah yang sering kita jumpai. Buah serbaguna ini memiliki banyak manfaat dan khasiat bagi manusia. Ada banyak zat yang kaya manfaat yang terdapat di buah ini. Buah berwarna hijau ini sering dimanfaatkan untuk jus atau bahan dalam es campur maupun hidangan lainnya. Rasanya yang nikmat membuat banyak orang menyukainya. Sebagian orang takut untuk mengkonsumsinya karena dianggap memiliki kandungan lemak yang tinggi. Apakah memang benar demikian? Apa saja manfaat dan khasiat alpukat atau avokad? Alpukat atau avokad berasal dari bahasa Aztek yaitu ahuacatl. Buah ini memang berasal dari daerah tempat suku Aztek berasal yaitu di daerah Amerika Tengah dan Meksiko. Awalnya buah ini mulai diperkenalkan oleh Martín Fernández de Enciso, salah seorang pemimpin pasukan Spanyol, pada tahun 1519 kepada orang-orang Eropa. Pada saat yang sama juga, para pasukan Spanyol yang menjajah Amerika Tengah juga memperkenalkan coklat, jagung dan kentang kepada masyarakat Eropa. Sejak i...

Alpukat

Avokad (Persea americana) ialah tumbuhan penghasil buah meja dengan nama sama. Tumbuhan ini berasal dari Meksiko dan Amerika Tengah dan kini banyak dibudidayakan di Amerika Selatan dan Amerika Tengah sebagai tanaman perkebunan monokultur dan sebagai tanaman pekarangan di daerah-daerah tropika lainnya di dunia. Pohon, dengan batang mencapai tinggi 20 m dengan daun sepanjang 12 hingga 25 cm. Bunganya tersembunyi dengan warna hijau kekuningan dan ukuran 5 hingga 10 milimeter. Ukurannya bervariasi dari 7 hingga 20 sentimeter, dengan massa 100 hingga 1000 gram; biji yang besar, 5 hingga 6,4 sentimeter. Buahnya bertipe buni, memiliki kulit lembut tak rata berwarna hijau tua hingga ungu kecoklatan, tergantung pada varietasnya. Daging buah apokat berwarna hijau muda dekat kulit dan kuning muda dekat biji, dengan tekstur lembut. Sumber : https://id.wikipedia.org/wiki/Avokad Jenis Alpukat Unggulan  – Buah alpukat memang sudah menjadi salah satu buah yang sangat populer bagi masya...